Operasi Yustisi Di Kecamatan Kepanjenkidul

Blitar Kota - Jumat, (25/09/2020), Kecamatan Kepanjenkidul setelah beberapa kali menggelar operasi yustisi masih tetap menemui masyarakat yang tidak mematuhi protokol kesehatan. Camat Kepanjenkidul bersama Kapolsek, Koramil dan Trantib Kelurahan Kecamatan melakukan kegiatan operasi yustisi yang bertempat di depan kantor kecamatan. 

standard

KUA Kepanjenkidul Tetap Layani Pernikahan Meski Ditengah Wabah Corona

Blitar Kota - Di tengah wabah corona,  Kantor Urusan Agama (KUA), Kecamatan Kepanjenkidul tetap melayani pendaftaran pernikahan. Meski sebelumnya pelayanan pernikahan hanya boleh dilakukan di Kantor saja, sesuai dengan surat edaran dari Kementrian Agama RI, namun per Juni 2020, KUA Kepanjenkidul sudah melayani pernikahan di luar Kantor.

standard

Penyemprotan Disinfektan Pondok Pesantren dan Mushola di Kecamatan Kepanjenkidul

Blitar Kota - Upaya Pemerintah Kota Blitar dalam meminimalisir penyebaran Virus Corona di Wilayah Kota Blitar masih terus digalakan, salah satunya di Kecamatan Kepanjenkidul. Camat Kepanjenkidul bersama Tim Badan Kesatuan Bangsa Politik dan PBD  serta Palang Merah Indonesia (PMI) Kota Blitar melakukan penyemprotan disinfektan di tiga Pondok Pesantren dan satu Mushola di Wilayah Kecamatan Kepanjenkidul.

standard

Kecamatan Kepanjenkidul Siapkan Aplikasi i-Kecamatan Mudahkan Pendataan Pemudik Yang Datang

Blitar Kota - Untuk mengantisipasi penyebaran Virus Corona (Covid-19) di Kota Blitar, Kecamatan Kepanjenkidul saat ini tengah menyiapkan aplikasi i-Kecamatan guna memudahkan pendataan warga yang mudik dari luar kota atau luar negeri.

standard

Lakukan Relokasi Anggaran PPMK Kecamatan Kepanjenkidul Salurkan Bantuan APD ke Kelurahan Tanggung

Blitar Kota - Penyaluran bantuan ini dilakukan Senin (13/04/2020) di Balai Kelurahan Tanggung. Sejumlah bantuan yang diserahkan mulai dari wastafel portable, hand spray, baju Alat Pelindung Diri (APD) dan cairan disinfektan.

standard

Kelurahan Kepanjenkidul Pantau Warga Yang Mudik Awal Ke Kota Blitar

Blitar Kota - Untuk meningkatkan dan memperkuat pencegahan terhadap Virus Corona (Covid-19). Kelurahan Kepanjenkidul Kota Blitar menerapkan mekanisme pelaporan bagi warga luar daerah dan pemudik yang masuk diwilayahnya.

standard